Arti Kata
Arti Kata Frugal Living yang Viral di TikTok hingga Instagram, Benarkah Berkaitan dengan Keuangan?
Untuk mengetahui arti kata Frugal Living yang jadi bahasa gaul viral di TikTok hingga Instagram, silakan simak artikel berikut.
Penulis: Rahman Hakim | Editor: Rahman Hakim
Shutterstock
Ilustrasi belanja online. Ari kata Frugal Living dalam bahasa gaul viral di TikTok.
Tujuan dari perencanaan tersebut ialah untuk hal tertentu yang sudah direncanakan dengan baik.
Konsep yang digunakan ialah conscious spending atau menggunakan uang dengan kesadaran.
"Frugal Living adalah konsep hiudp yang fokusnya pada perencanaan keuangan, konsepnya dengan kesadaran penuh saat mengeluarkan uang tersebut," sambung Rina.
Rina mencontohkan jika ingin membeli sesuatu, maka perlu ditimbang dengan baik untuk membelinya.
"Sebelum membeli sesuatu ditimbang dari segala sisi, atau mencari alternatif lain agar lebih hemat," pungkas Rina dalam konten tersebut.
Nah itulah arti kata Frugal Living dalam bahasa gaul viral di TikTok.
(TribunSorong/Kim)
Halaman 2 dari 2
Baca Juga
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.