Demo 1 September 2025
Polisi Ungkap Peran Delpedro Marhaen dalam Provokasi Demo: Kelola Akun Bermuatan Ekstrem
Penyidik Polda Metro Jaya mengungkap peran Delpedro Marhaen (DMR) dalam kasus penghasutan demo ricuh.
Di sisi lain, Lokataru sempat mengumumkan penangkapan terhadap Delpedro oleh polisi dalam unggahan di akun Instagram resminya pada Senin (1/9/2025).
"Alerta Alerta Alerta! Direktur Lokataru Foundation Delpedro Marhaen Dijemput Paksa oleh Polda Metro Jaya," demikian unggahan dari Lokataru.
Penangkapan terhadap Delpedro dilakukan polisi pada Senin malam pukul 22.45 WIB.
Lokataru pun menuntut agar polisi segera membebaskan Delpedro tanpa syarat. Pasalnya, penangkapan ini dianggap sebagai upaya kriminalisasi oleh aparat terhadap warga sipil.
"Negara harus menjamin perlindungan terhadap kebebasan sipil dan politik sesuai amanat konstitusi serta standar hak asasi manusia internasional," kata Lokataru. (*)
Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul Polisi Jelaskan Alasan Tangkap Direktur Lokataru Delpedro Marhaen
| Sempat Terhenti, Disdukcapil Kota Sorong Buka Layanan Kembali: Tapi KTP Fisik Belum Bisa Cetak |
|
|---|
| Prakiraan Cuaca Papua Barat Daya Besok Kamis 4 September 2025, Hujan Ringan Merata di PBD |
|
|---|
| Patroli Gabungan di Sorong Melibatkan 130 Personel, Termasuk Tokoh Adat |
|
|---|
| Kapan Maulid Nabi Muhammad SAW 2025? Berikut Penetapan Pemerintah, NU dan Muhammadiyah |
|
|---|
| Aktivis Delpedro Marhaen Ditangkap Polisi Bersenjata, Ini Profil Lengkapnya |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/sorong/foto/bank/originals/20250903_PENANGKAPAN-pELAKU-DEMO-INDONESIA.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.