Hari Kebangkitan Nasional 2024
Penuh Makna! 5 Puisi Hari Kebangkitan Nasional 2024, Kobarkan Nasionalisme dan Cinta Tanah Air
Berikut lima puisi memperingati Hari Kebangkitan Nasional 2024, penuh makna dan arti.
Editor:
Intan
Berdasarkan Pancasila dan UUD 1945
Mari jadikan Hari Kebangkitan Nasional
Untuk bersama-sama membawa Indonesia
Melangkah menuju cita-cita para pendiri negeri
Bangkitlah seluruh putra-putri negeri ini
Dalam satu barisan
Demi Indonesia jaya
Indonesia Jaya
NKRI jaya yang kita cintai
Baca juga: 41 Pantun Hari Kebangkitan Nasional 2024, Kobarkan Semangat Nasionalisme Indonesia
'Bangkitlah Putra-Putri Negeri'
Lihatlah wajah bangsa Indonesia
Akhir-akhir ini seperti tercabik-cabik
Oleh egoisme
Kelicikan
Disintegrasi
Baca Juga
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/sorong/foto/bank/originals/20240516_Hari-Kebangkitan-Nasional.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.