TOPIK
Dugaan Korupsi Pakaian Dinas DPRP
-
Suardi Thamal ditujuk sebagai Pelaksana Tugas (Plt) Sekretaris Dewan Perwakilan Rakyat Provinsi (Sekwan DPRP) Papua Barat Daya.
-
Aktivis antikorupsi Andrew Warmasen mendesak Polresta Sorong Kota segera menangkap dua tersangka kasus dugaan korupsi pengadaan baju dinas DPRP.
-
Gubernur Papua Barat Daya Elisa Kambu merespons penahanan Sekretaris DPRP Papua Barat Daya terkait dugaan korupsi pengadaan pakaian dinas.
-
Modus lima tersangka dalam pencairan anggaran pengadaan pakaian dinas DPRP Papua Barat Daya.
-
Sebanyak lima orang ditetapkan tersangka kasus korupsi pengadaan pakaian dinas DPRP Papua Barat Daya.
-
Polresta Sorong Kota menahan tiga tersangka kasus dugaan tindak pidana korupsi pengadaan pakaian dinas anggota DPRP Papua Barat Daya, Rabu (6/1/2026).
-
Penyidik mengembangkan perkara dengan memeriksa 16 orang saksi, termasuk sejumlah pejabat DPRP Papua Barat Daya.
-
Polresta Sorong Kota menetapkan 5 orang sebagai tersangka dalam kasus dugaan Tipikor pengadaan pakaian dinas anggota DPRP Papua Barat Daya.
-
Kapolda Papua Barat Daya Brigjen Pol Gatot Haribowo mengatensi perkara tindak pidana korupsi (tipikor) yang ditangani jajaran.
-
Afriangga bilang, Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) sudah periksa menyeluruh dugaan tipikor pakaian dinas legislatif.
-
Kasat Reskrim Polresta Sorong Kota AKP Afriangga U Tan mengatakan, hingga kini penyidik telah memeriksa sekitar 18 saksi terkait kasus tersebut.
-
Arifal menjelaskan, proses hukum atas kasus ini melibatkan Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) guna memastikan kerugian negara.
-
Kasus ditangani Unit Tipikor Satreskrim pada Maret 2025 semasa kapolresta dijabat Kombes Pol Happy Perdana Yudianto.
-
Kapolresta Sorong Kota, Kombes Pol Happy Perdana Yudianto mengonfirmasi, bahwa kasus ini masih dalam tahap penyelidikan.